Sabtu, 05 November 2022

CHOIRUNNISA ARFIKA SALSABILA SISWA SMK N 1 JUWIRING

CHOIRUNNISA ARFIKA SALSABILA 

Pada hari jumat- sabtu  tanggal 4-5 November 2022  kami siswa kelas Xll BDP 1 melakukan kegiatan Pelatihan Peningkatan Kompentensi Digital Marketing di SMKN 1 JUWIRING.Disini kami di bimbing bersama Campus Digital Semarang yaitu Bpk. Randy Rahman.Hari pertama kami belajar tentang membuat Product Knowledge.Kami mencari salah satu produk untuk di pasarkan.Pertama saya belajar tentang mencari studi kelayakan suatu produk.Dalam memasarkan produk juga kami harus mencari targetimg dimana tujuan produk itu dijual ditujukan untuk siapa saja.Targeting produk berupa Jenis Kelamin,Usia, Profesi, Psikografis,Tempat tinggal, Ekonomi Level dan Minat.Kami juga mempelajari positioning suatu produk untuk menarik pelanggan agar tertarik oleh produk yang kita jual.Setiap produk juga diberi Spesifikasi suatu produk untuk mengetahui tentang lengkapnya produk tersebut.Pada setiap produk juga ada fitur dan manfaatnya,maka kita harus menyertakan fitur dan manfaat produk kita yang jelas agar semua orang bisa mengetahuinya.Menjual/memasarkan produk kita juga perlu melakukan promosi.Saat itu juga kita diajari cara mencari website kompetitor melalui WORD TRACKER dan kita dapat mencari analisa google trend melalui website Google Trend.Setelah itu kita juga dapat menganalisa Keyword Analysis melalui website IPSAYA dan menganalisa Volume  Pencarian atau kata kunci produk yang kita jual melalui website (ahrefs.com.keyword generator).

Dilanjut pada hari Sabtu tanggal 05 November 2022 kami melakukan pelatihan digital marketing dengan materi yang berbeda.Kita mempelajari tentang Content  yaitu macamnya disebut AIDA (ATTENTION,INTEREST,DESIRE,dan ACTION).Dari yang kami pelajari Attention itu seperti mencari perhatian pelanggan untuk melihat produk kita.Dan Interest berupa menarik costumer untuk membeli produk,Desire upaya kita untuk memancing ketertarikan konsumen terhadap produk kita dan Action cara menampilkan produk agar menarik dan cepat diminati oleh pelanggan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

DILA RUSMASARI SISWA SMK N 1 JUWIRING

 DILA RUSMASARI  Pada hari jumat- sabtu  tanggal 4-5 November 2022  kami siswa kelas Xll BDP 1 melakukan kegiatan Pelatihan Peningkatan Komp...